Pendampingan Manajemen Online 1 Bagian Sarana dan Prasarana SMPN 6 Unggul Sekayu

24-08-2021
Foto Berita

#Spenus_Muba, Hari Selasa (24/8/2021)dilaksanakan pendampingan manajemen 1 secara virtual via zoom meeting yang diikuti oleh tim manajemen sekolah bagian sapras yang diketuai oleh waka sapras Ibu Hj. Diansyarie, S.Pd, Staf Sapras dan dimonitoring oleh Kepala SMPN 6 Unggul Sekayu Bapak Muri, S.Pd , M.Si.

Adapun yang menjadi fasilitator yaitu Bapak Daenuri Suhendar, M. Pd dari Putera Sampoerna Foundation (PSF). Kegiatan membahas tentang lanjutan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Pengadaan barang.


#PemkabMuba
#DisdikbudMuba
#DisdikbudSumsel
#KemendikbudRI

Berita Terbaru

Kegiatan jalan santai...

22-11-2024

Berita_Spenus Jumat, 22 November 2024 SMP Negeri 6 Unggul menyelenggarakan kegiatan jalan santai start SMP Negeri 6 Unggul Sekayu kemudian melewa ...

Selengkapnya

Kegiatan lomba peserta didik dalam rangk...

21-11-2024

Berita_Spenus Kamis, 21 November 2024 diselenggarakan  lomba desaign canva dan video pendek oleh perwakilan masing-masing kelas dalam rangka ...

Selengkapnya

Pelantikan OSIS dan ROHIS...

15-11-2024

#Berita_Spenus. Hari Jumat, 15 November 2024 Pelaksanaan Kegiatan serah terima jabatan Pembina OSIS masa bakti 2023/2024 kepada Pembina OSIS masa ...

Selengkapnya