Pembagian Rapor Penilaian Akhir Semester Ganjil 2022/2023

06-01-2023
Foto Berita

#berita_spenus Jum'at, 16 Desember 2022 menjadi hari terakhir rangkaian kegiatan sekolah di semester ganjil tahun pelajaran 2022/2023. Kegiatan belajar mengajar telah melewati proses evaluasi melalui penilaian akhir semester ganjil. Hal ini ditandai dengan dibagikannya rapor semester ganjil peserta didik, dari wali kelas kepada orangtua masing-masing peserta didik.

Bapak Muri, S.Pd., M.Si selaku kepala sekolah, mengucapkan selamat kepada peserta didik yang meraih prestasi akademik, yakni juara-juara di kelasnya masing-masing. Ia juga berpesan agar peserta didik dapat mengisi waktu libur sekolahnya dengan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat.

 

Berita Terbaru

Kegiatan lomba peserta didik dalam rangk...

21-11-2024

Berita_Spenus Kamis, 21 November 2024 diselenggarakan  lomba desaign canva dan video pendek oleh perwakilan masing-masing kelas dalam rangka ...

Selengkapnya

Pelantikan OSIS dan ROHIS...

15-11-2024

#Berita_Spenus. Hari Jumat, 15 November 2024 Pelaksanaan Kegiatan serah terima jabatan Pembina OSIS masa bakti 2023/2024 kepada Pembina OSIS masa ...

Selengkapnya

Penyerahan Hadiah Lomba...

29-10-2024

#Berita_Spenus Selasa, 29 Oktober 2024, Penyerahan hadiah dan plakat dari siswa ke sekolah yang diterima langsung oleh Kepala Sekolah Bapak Muri, ...

Selengkapnya